Assalamualaikum Wr.Wb
Dikesempatan yang baik ini saya akan mencoba membagikan tutorial konfigurasi mikrotik menggunakan internet DHCP
- pastikan mikrotik terpasang dengan baik terlebih dahulu
- disini port 1 sebagai sumber internet dan port 2 menyambungkan mikrotik ke PC kita
- buka winbox terlebih dahulu, lalu cari mikrotik yang tersambung, lalu connect
- langkah pertama kita ganti identity nya dari mikrotik menjadi "Dasar"
System-Identity
- lalu kita perlu mengganti password agar orang lain tidak bisa masuk ke mikrotik kita,
System-Password
- lalu logout, masuk kembali dengan memasukkan password yang telah kita buat
- saatnya masuk ke interfaces, kita beri comment agar nanti mudah mengenali interface jaringannya,
klik bagian Interfaces- lalu pilih port, klik comment
- karena jaringan internet menggunakan DHCP, maka kita perlu mengkonfigurasi mikrotik agar mendapat ip secara otomatis
IP-DHCP Cilent
- lalu klik di bagian "+" pilih interface yang akan di gunakan untuk mendapat ip client, disini saya menggunakan interface 1
- tunggu sebentar, sampai interface mendapat ip dari atas, tandanya seperti ini
- coba ping ke google.com , jika sudah connect tandanya seperti ini
- karena kita menggunakan dhcp, maka setting yang lain seperti DNS, ROUTES, otomatis sudah terkonfigurasi
- lanjut, konfigurasi NAT, NAT berguna untuk melanjutkan koneksi dari mikrotik menuju ke PC, settingnya sebagai berikut
IP-Firewall
- Action = masquerade
- sekarang kita setting lagi interfacesnya ke interface port 2 sebagai koneksi ke PC,setting seperti dibawah
- sekarang setting ip di pc kita 1 jaringan dengan ip ethernet port2 di mikrotik tadi
- save , lalu coba ping ke google, connect
jika masih bingung , liat aja nih tutorialnya
- Sekian terimakasih
1 komentar:
Click here for komentartutoria-nya sangat bermanfaat Mas Rizal.
apakah menggunakan mikrotik versi beda bisa Mas?
Out Of Topic Show Konversi KodeHide Konversi Kode Show EmoticonHide Emoticon